Selain layanan servis, program ini juga menjadi ajang untuk mempererat hubungan antara Sinsen dan konsumennya. Jajaran manajemen Sinsen turut mengunjungi rumah konsumen terpilih untuk menyerahkan parcel sebagai bentuk apresiasi atas kesetiaan mereka terhadap Honda.
“Kami sangat menghargai setiap konsumen yang telah setia bersama kami. Program ini adalah wujud terima kasih kami kepada konsumen Honda, khususnya di Jambi.
Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi para pemudik dan semakin mempererat hubungan kami dengan konsumen,” tutup Shinta.(*)