NewsOtomotifPendidikanTeknologi

Pesta Akbar Bikers Terbesar, Honda Bikers Day 2025 Resmi Dimulai

×

Pesta Akbar Bikers Terbesar, Honda Bikers Day 2025 Resmi Dimulai

Sebarkan artikel ini

Sumatera: 11 Oktober 2025 di Istana Maimun, Medan

Kalimantan: 25 Oktober 2025 di DOME BSCC Balikpapan, Kalimantan Timur

Sulawesi: 1 November 2025 di Lapangan KONI, Manado, Sulawesi Utara.

Gelaran regional ini didukung main dealer Honda di tiap wilayah, yakni PT Indako Trading Coy, Astra Motor Kaltim I, dan PT Daya Adicipta Wisesa.

Kehadiran HBD di tiga pulau besar bukan hanya menyemarakkan perayaan, tapi juga menjadi pemanasan menuju puncak pesta bikers di Pulau Jawa.

HBD: Lebih dari Sekadar Gathering

Tak hanya hiburan, Honda Bikers Day 2025 juga jadi ruang bagi bikers untuk mengekspresikan jati diri, memperlihatkan karya, hingga menjalin solidaritas antar komunitas.

Touring, pameran komunitas, hingga aktivitas anak muda dengan sentuhan lifestyle bakal mewarnai setiap sudut acara.

Dengan konsepnya yang semakin matang, Honda Bikers Day 2025 dipastikan kembali menjadi momentum istimewa bagi para pecinta roda dua untuk menegaskan persaudaraan, kebanggaan, dan gaya hidup bikers Honda di Indonesia.(*)

 

 

READ  Bocah 7 Tahun Tewas Terlindas Truk di Jalan Lintas Jambi-Palembang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *