HukumNews

Kompolnas Semprot Polisi: Jangan Halangi Wartawan, Demokrasi Butuh Keterbukaan!

×

Kompolnas Semprot Polisi: Jangan Halangi Wartawan, Demokrasi Butuh Keterbukaan!

Sebarkan artikel ini

Aksesibilitas mereka terhadap informasi harus dilindungi. Negara, termasuk kepolisian, justru membutuhkan kerja-kerja jurnalisme,” tambahnya.

Choirul pun mendesak agar kejadian seperti ini tak terulang. “Kami menyayangkan itu, harus ada evaluasi. Humas maupun Polda perlu menjelaskan kenapa bisa sampai terjadi. Sekali lagi, jurnalisme itu penting, termasuk bagi Polri sendiri,” tegasnya.

Seperti diketahui, wartawan Kompas.com, Detik.com, dan Jambi TV sempat dilarang meliput serta melakukan doorstop ke Komisi III DPR. Mereka bahkan didorong menjauh ketika hendak mengulik isu sensitif: reformasi Polri dan RUU Perampasan Aset.(*)

READ  Festival Vokasi Satu Hati 2025 Siapkan Talenta Muda Masuki Era Elektrifikasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *